Selain Wortel, Biji Ini Buat Penghilatan Mata Lebih Tajam, dr. Zaidul Akbar Beri Penjelasan

- 20 Juli 2022, 17:55 WIB
dr. Zaidul Akbar
dr. Zaidul Akbar /Tangkap layar YouTube/dr. Zaidul Akbar Official.

Lantas bagaimana caranya? Begini rincian dr. Zaidul Akbar :


1. Cuci bersih biji kurma

2. Rendam beberapa kali dan cuci air panas

3. Gosok dengan tangan

4. Rendam sekali lagi

5. Jemur dibawah matahari 7 sampai 10 hari

6. Keringkan dan dinginkan, kemudian digiling.


"Terakhir, kopi biji kurma siap dikonsumsi," ungkap dr. Zaidul Akbar.

Ia menambahkan, dan kopi biji kurma sangat berbeda dengan kopi biji biasa.

Hal tersebut menurut dr. Zaidul Akbar karena tingginya kandungan gizi dan bahan berkhasiat ( kopi biji kurma).

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah