Tidak Ribet Merawat dan Tak Perlu Banyak Disiram, 5 Tanaman Ini Cocok untuk Orang Malas dan Mageran Saja

- 19 Juli 2022, 18:48 WIB
Kaktus
Kaktus /pixabay/milivegerova

PORTAL SULUT - Tanaman hias adalah salah satu elemen dekorasi ruangan yang indah.

Karena itulah hobi menanam dan mengoleksi berbagai jenis tanaman hias kian menjadi tren di tengah masyarakat.

Namun untuk memiliki tanaman hias yang cantik maka diperlukan perawatan yang pasti menguras waktu.

Baca Juga: Jenis Tanaman Hias yang Baik untuk Kesehatan ala dr Indra Tarigan, Manfaatnya Luar Biasa

Salah satunya yakni rutin menyiramnya sekali, dua kali atau tiga kali sepekan, atau bahkan setiap hari.

Nah untuk kalian yang sibuk atau mager alias malas bergerak, namun tetap ingin memiliki atau memelihara tanaman hias di rumah?

Dilansir Portalsulut.com melalui kanal YouTube @Sofia Zaid Channel pada Rabu, 19 Juli 2022, berikut 5 jenis tanaman hias yang cocok untuk kalian, karena meskipun tidak disiram setiap hari, namun akan tetap baik-baik saja.

Selengkapnya yuk simak ulasan berikut ini:

1. Lili perdamaian

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x