Awas! 8 Tanaman Hias yang Banyak Dicari dan Populer Ini Sangat Beracun, Ada yang Menyebabkan Kematian

- 2 Juli 2022, 08:36 WIB
Lidah Mertua - Sejumlah tanaman populer ternyata beracun, termasuk lidah mertua.
Lidah Mertua - Sejumlah tanaman populer ternyata beracun, termasuk lidah mertua. /Foto: Pixabay/

Tanaman ini merupakan salah satu tanaman rumahan yang cukup popular.

Selain rupanya yang menarik, tanaman ini juga mudah sekali tumbuhkan.

Namun ternyata tanaman cantik ini punya kandungan kristal kalsium oksalat yang beracun untuk manusia dan binatang.

Baca Juga: Minumlah Bahan Alami Ini Jika Kamu Sedang Batuk Kering dan Batuk Basah Kata dr. Zaidul Akbar

Manusia yang tidak sengaja menelan tanaman ini bisa mengalami reaksi kulit dan bengkak di area mulut serta saluran pencernaan.

Dalam beberapa kasus menelan dalam jumlah yang banyak bisa membahayakan.

6. Foxglove

Foxglove termasuk salah satu jenis tanaman hias yang memiliki bentuk unik seperti sebuah lonceng.

Saat bunga ini mekar dan berbentuk lonceng seringkali menarik perhatian, namun jangan tertipu dengan warnanya yang cerah karena foxglove merupakan salah satu jenis tanaman hias beracun kandungan glikosida terdapat pada seluruh bagian dari tanamn ini.

Glikosida dapat menyebabkan beberapa reaksi keracunan seperti mual, muntah, diare, sakit perut, halusinasi, sakit kepala hingga delirium.

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x