Ternyata Ini Biang Kerok Utama Keputihan Tidak Normal Menurut dr. Zaidul Akbar

- 20 Juni 2022, 11:06 WIB
IIlustrasi - Praktisi kesehatan, dr. Zaidul Akbar, memberikan tips agar perempuan terhindar dari keputihan.
IIlustrasi - Praktisi kesehatan, dr. Zaidul Akbar, memberikan tips agar perempuan terhindar dari keputihan. /Foto: Saranya7/Pixabay/

Acid Forming Food menurut dr. Zaidul Akbar adalah makanan pemicu atau yang membentuk asam di badan, termasuk mucus atau lendir.

“Lendir itu kalau sudah muncul di badan maka dia akan lengket di mana-mana,” ungkapnya.

Lendir tersebut dapat lengket di berbagai organ kata dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Kamu Mengalami Bau Badan? Ini 2 Jenis Makanan Pengusir Bau Badan Kata dr. Zaidul Akbar

“Tidak hanya di saluran nafas tapi di jantung, di pencernaan semua dia bisa lengket,” tambahnya.

Maka lendir inilah yang penting untuk disingkirkan.

“Maka salah satu yang harus disingkirkan adalah itu sebenarnya,” terangnya.

Kemudian, dr. Zaidul Akbar mengungkapkan salah satu Acid Forming Food yang menyebabkan asam dalam tubuh.

“Contohnya tepung. Tepung itu adalah salah satu biang keroknya masalah-masalah kewanitaan,” tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x