Inilah Ciri Seseorang Golongan Orang Jenius! Diantaranya Sering Bicara Sendiri! Apakah Anda Salah Satunya?

- 6 Juni 2022, 17:50 WIB
Ilustrasi ciri-ciri serta kebiasaan yang bisa membuat orang menjadi jenius atau cerdas. / pexels
Ilustrasi ciri-ciri serta kebiasaan yang bisa membuat orang menjadi jenius atau cerdas. / pexels /

Jadi kalau anda tipe orang yang suka berantakan itu menunjukan tingkat kreativitas dan inovasi anda lebih tinggi daripada yang lain.

9. Kepo (suka mencari tahu)

Kepo atau punya rasa ingin tahu yang berlebihan adalah tanda kejeniusan, sebab rasa penasaran merupakan gerbang awal menuju ilmu pengetahuan.

Baca Juga: Tes IQ: Mana Wanita yang Bukan Seorang Ibu? Temukan di Foto Ini, Buktikan Otakmu Cermat

Penelitian dari journal of individual difference menemukan orang dengan IQ lebih tinggi cenderung lebih transparan dan terbuka terhadap gagasan baru.

10. Bicara Sendiri

Orang yang memiliki IQ tinggi biasanya sering bicara sendiri.Jika anda sering bicara sendiri jangan ragu itu adalah salah satu ciri, bahwa anda adalah orang yang memiliki IQ tinggi.

Biasanya dalam keadaan sadar, orang yang suka berbicara sendiri itu menunjukan kemampuan logikanya dan sering mengedepankan pemikirannya.

Bahkan mampu bermain sebagai personal yang berbeda, sehingga mereka yang suka berbicara sendiri mampu menciptakan ruang diskusi di kepalanya, tapi bukan Orang Gila yah.

11. Malas

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah