Manfaat Konsumsi Sambal Sehat ala dr Zaidul Akbar, Salah Satunya Mengurangi Risiko Jantung

- 25 Mei 2022, 16:04 WIB
Foto hanya ilustrasi.  DOKTER Zaidul Akbar berbagi resep membuat sambal enak nan sehat
Foto hanya ilustrasi. DOKTER Zaidul Akbar berbagi resep membuat sambal enak nan sehat /Facebook/

"Menurunkan resiko kanker, melancarkan pernafasan, menjaga kesehatan mata," tambahnya.

Resep rahasia sambal sehat sediakan bahan secukupnya:

- Cabe

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pohon, Akar atau Bibir? Keunikan Pribadimu Terbaca dari Apa yang Kamu Lihat Pertama

- Tomat

- Bawang Putih

- Kurma

- Minyak Zaitun

- Garam mineral non refinasi

Cara pembuatannya gampang, Semua bahan tersebut diulek menjadi satu menjadi sambal sehat. Gampang bukan?***

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah