Tak Perlu 'Healing' Jauh-jauh, Cukup Rapikan Rumah, Kesehatan Mental Kamu Meningkat

- 1 April 2022, 18:14 WIB
Ilustrasi membersihkan rumah.//Freepix//
Ilustrasi membersihkan rumah.//Freepix// /Freepix

PORTAL SULUT - Tak perlu 'healing' jauh-jauh untuk meningkatkan kesehatan mental kamu, cukup rapikan rumah.

Hasil penelitian menunjukkan, kondisi rumah yang berantakan membuat kita tidak fokus bekerja di rumah.

Kondisi ruangan yang berantakan juga bisa membuat kita merasa tertekan, apalagi jika ada pekerjaan yang menumpuk.

Baca Juga: Tes Psikologi: Salah Satu Dari Tiga Anak Ini Diadopsi, Kamu Dapat Menebaknya? Cek Jawabanmu

Sebab itu, menurut artikel yang dilansir SCMP.com, bersih-bersih rumah bisa membantu menjaga pikiran tenang dan kesehatan mental meningkat.

Selain jauh dari stres, merapikan rumah juga bisa menumbuhkan dan merangsang daya kreativitas kamu.

Seperti pengalaman Moushumi Khara, seorang stylist rumah yang berbasis di Hong Kong.

Baca Juga: Klaim 5 Bocoran Kode Redeem FF Terbaru 1 April 2022!

Dia mengatur lemari pakaian, pantry, dan area penyimpanannya setiap beberapa minggu dan membersihkannya secara teratur.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: SCMP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah