7 Manfaat Buah Anggur Bagi Kesehatan Tubuh, Ini khasiatnya

- 25 November 2021, 05:04 WIB
Pohon Anggur/
Pohon Anggur/ /Pixabay

PORTAL SULUT - Di dalam buah Anggur memiliki nutrisi dan vitamin terdapat manfaat untuk kesehatan tubuh.

Sedikitnya ada 7 manfaat jika buah anggur kita konsumsi sehari-hari.

Buah ini juga biasanya digunakan untuk membuat Jus, Jelly, Minuman, Minyak, Kismis,dan sering juga dimakan secara langsung.

Maka tak heran jika banyak orang yang mengonsumsi buah ini karena selain rasanya yang enak dan juga banyak kegunaan buah Anggur ini juga memberikan manfaat untuk kesehatan tubuh yang belum banyak diketahui.

Baca Juga: Kelapa Muda Ternyata Berkhasiat untuk Ibu Hamil. Apa saja?

Buah Anggur ini juga aman dikonsumsi semua usia, dan memiliki segudang manfaat untuk kesehatan tubuh dan juga kecantikan kulit.

Lalu, apa saja manfaat buah anggur untuk kesehatan tubuh?

Dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com di kanal youtube kunci sehat, berikut 7 manfaat Buah Anggur Untuk Kesehatan Tubuh.

1. Mengurangi resiko penyakit jantung

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x