Ini 5 Makhluk Mitologi Yang Disebut di Al-Qur’an, Nomor 2 Pertanda Kiamat Tiba

- 8 November 2021, 06:25 WIB
ilustrasi kiamat
ilustrasi kiamat /JG/Juniar/Gambar oleh Thomas Breher


PORTAL SULUT — Semua pasti sudah cukup mengetahui makhluk mitologi yang berasal dari Yunani dan sering muncul di layar kaca atau televisi.

Bahkan tak hanya dari mitologi Yunani, tapi dari berbagai Negara di dunia juga memiliki makhluk mitologi.

Dalam artikel ini akan membahas 5 makhluk mitologi yang telah disebutkan dalam Al-Qur’an dan Al Hadist.

Baca Juga: Mengobati Sakit Gigi Secara Alami Menurut Ustadz dr. Zaidul Akbar, Pakai Arang dan Minyak Kelapa

Apa saja ke 5 makhluh mitologi tersebut? Berikut penjelasannya.

Dikutip Portalsulut.Pikiran-Rakyat.com dari Channel YouTube Jalan Tikus, 5 makhluk mitologi tersebut adalah :

1. Buraq
Buraq adalah makhluk tunggangan Nabi Muhammad SAW dari masjid Al-Aqsa menuju mi’raj, ketika peristiwa isra mi’raj.
Mahluk bersayap dan bertelinga panjang yang dibawa oleh malaikat Jibril ini memiliki wajah yang rupawan, badan yang lebih besar dari keledai.

Tiap langkahnya sejauh jarak pandangnya. Hal ini membuat Buraq menjadi tunggangan paling cepat.

Ketika ditunggangi Nabi Muhammad SAW Buraq sempat berontak. Kemudian malaikat Jibril meletakkan tangannya dan berkata “apakah kamu tidak malu wahai Buraq, demi Allah tidak ada yang menunggu mu disemua ciptaannya lebih disayangi Allah dari pada dirinya”.

Mendengar hal tersebut Buraq merasa sangat malu dan berkeringat hingga basah kuyup dan akhirnya diam ketika Nabi Muhammad SAW menaikinya.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x