CATAT! Ini 11 Pantangan yang Patut Dihindari saat Hamil Muda, Efeknya bisa Berdampak ke Debay lho

- 3 September 2021, 07:41 WIB
Ilustrasi hamil/pixabay
Ilustrasi hamil/pixabay /

Bukan cuma merokok, minum alkohol saat hamil muda juga dapat menyebabkan masalah pada bayi Anda.

 

Ini termasuk keguguran, lahir mati, serta berbagai cacat perilaku dan intelektual yang disebut dengan Fetal Alcohol Spectrum Disorders (FASDs).

 

Melansir dari Sanford Health, anak dengan FASDs mungkin memiliki berbagai hal berikut:

 

- Karakteristik wajah yang abnormal;

 

- Koordinasi tubuh dan daya ingat yang buruk;

 

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah