Vetsin Selain Menjadi Bumbu Makanan, Ternyata Bisa Untuk Pupuk Tanaman

1 Agustus 2021, 06:14 WIB
Ilustrasi vetsin atau MSG untuk pupuk tanaman. /pexels.com/Castorly Stock/

PORTAL SULUT - Vetsin atau Monosodium Glutamate (MSG) yang berguna sebagai penyedap makanan, ternyata bermanfaat untuk tanaman.

Kandungan senyawa yang dimiliki vetsin bisa menjadi pupuk bagi tanaman, dikutip portalsulut.com dari akun Instagram @kemdikbud.ri.

Kandungan senyawa yang ada didalam vitsin MSG adalah asam glutamat dengan kosentrasi 78 persen, natrium benzoat persen, dan air 10 persen.

Baca Juga: Ternyata Manfaat Buah dan Sayur Bisa Dilihat dari Warnanya

Natrium merupakan unsur hara mikro yang sangat dibutuhkan dan besar peranya dalam pertumbuhan tanam.

Sehingga vetsin bisa digunakan sebagai penyubur pada tumbuhan.

Berikut ini manfaat vetsin untuk tanaman:

- Meningkatkan kadar air pada tanama

- Mempercepat pembangunan pada tanaman

- Meransang pertumbuhan tanaman

- Membuat tanaman lebih tahan penyakit

- Menjadi pupuk ramah lingkungan

Baca Juga: Ternyata Ubi Ungu Bisa Menyembuhkan Penyakit Dalam Tubuh Manusia

Cara mengaplikasikan vetsin ke tanaman:

- Ditaburkan langsung pada tanaman

- Larutkan ke dalam air dan siramkan ke tanaman

- Semprotkan larutan vetsin le daun tanaman

Catatan
Meski bisa menjadi pupuk, vetsin tidak dapat dijadikan sebagai pupuk tunggal bagi tanaman.

Vetsin hanya mengandung unsur hara mikro berupa natrium.

Sedangkan tanaman membutuhkan unsur hara makro dan mikro, dalam jumlah yang lengkap.***

Editor: Harry Tri Atmojo

Tags

Terkini

Terpopuler