Ashanty Tolak Ajakan Anang Hermansyah untuk Tidur Bersama: Enggak-enggak

- 8 Maret 2021, 11:45 WIB
Ashanty beserta Anang Hermansyah
Ashanty beserta Anang Hermansyah /Instagram/@ashanty_ash

"Enggak-enggak besok aja ya. Hari ini aku mau sama anak-anak dulu, aku mau peluk adik," tutur Ashanty.

Baca Juga: Penerima Bansos Diperbaharui, Masyarakat Bisa Mendaftar, Ini Caranya

Diketahui, sejak 14 Februari 2021 lalu Ashanty dinyatakan positif Covid-19 berdasarkan hasil swab test.

Selain Ashanty, yang terpapar juga Covid-19 adalah Aurel Hermansyah, Azriel Hermansyah, dan Arsy Hermansyah.

Namun paling parah adalah Ashanty. Sebab, Ashanty memiliki riwayat penyakit auto imun dimana sistem imun menyerang sel-sel sehat dalam tubuh.

Karena semakin hari gejala yang dirasakan semakin parah, Ashanty langsung dilarikan ke rumah sakit.

Kondisi Ashanty bahkan sempat membuat banyak orang khawatir, apalagi setelah Azriel membagikan potret ibu sambungnya itu terkulai lemas di atas ranjang rumah sakit dengan bantuan alat pernapasan.

Ashanty yang sempat kritis dibenarkan oleh Anang Hermansyah. Saat itu sempat terjadi kepanikan.

Baca Juga: Diterpa Isu Selingkuh, Respon Kaesang Pangarep Bikin Kaget: Daripada Cari Simpati, Mending Cari Sponsor Aja

"Bunda ini paling rumit adalah auto imunnya. Karena bunda paling bahaya kalau auto imun terpapar Covid-19 yang jadi kompleks permasalahannya. Akhirnya ditaruh di rumah sakit ditemenin kakak Ziel," ujar Anang Hermansyah, dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube The Hermansyah A6 pada 23 Februari 2021 lalu.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah