Modal Ratusan Untung Jutaan, Berikut 5 Ide Bisnis Rumahan yang Harus Kamu Coba

- 7 Februari 2022, 06:01 WIB
Bisnis rumahan
Bisnis rumahan /Dok. Pertamina

PORTAL SULUT- Keinginan menjalankan bisnis juga selaras dengan modal dan pendapatan yang diinginkan.

Bisnis rumahan menjadi bisnis yang diprediksikan akan tetap menjanjikan karena dari segi modal yang tidak begitu banyak juga tidak membutuhkan modal sewa untuk tempat jualan.

Bisnis rumahan secara keseluruhan adalah bisnis yang dikelola melalui rumah sendiri, dari tempat hingga transaksi jual beli yang terjadi.

Baca Juga: 5 Peluang Usaha Sampingan Paling Banyak Untung yang Cocok Bagi Guru Honorer Tahun 2022

Bagaimana dengan pendapatan dari bisnis rumahan tersendiri?

Dengan bisnis rumahan kemungkinan pendapatan yang bisa diraih sebesar Rp. 200.0000 perhari

Jika ditotalkan dalam sebulan bisa meraih Rp 6.000.000.

Tentunya dengan strategi, pengelolaan yang baik juga konsisten dalam bisnis tak ada yang tak mungkin

Namun apa sajakah bisnis rumahan yan bisa laku setiap hari dengan pendapatan tersebut?

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x