Baca Ayat-ayat Ini Saat Salat Duha, Ustadz Adi Hidayat: Mustahil Rezeki Seret

- 8 Oktober 2022, 14:50 WIB
Ilustrasi salat Duha.  Ustadz Adi Hidayat menyarankan untuk membaca ayat-ayat ini saat salat Duha. Katanya, mustahil seret rezeki pengamal surah ini saat Duha.
Ilustrasi salat Duha. Ustadz Adi Hidayat menyarankan untuk membaca ayat-ayat ini saat salat Duha. Katanya, mustahil seret rezeki pengamal surah ini saat Duha. /Foto: Michael Burrows/Pexels/

 

PORTAL SULUT - Ustadz Adi Hidayat menyarankan untuk membaca ayat-ayat ini saat salat Duha. Katanya, mustahil seret rezeki pengamal surah ini saat Duha.

Ustadz Adi Hidayat mengatakan, salah satu fadilah membaca ayat-ayat ini adalah menghindari seseorang dari kesulitan, termasuk kesulitan rezeki.

Sebab itu, jika ingin Allah melancarkan segala urusan termasuk rezeki, baca ayat-ayat ini setiap sholat Duha, kata Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: Cara Sederhana Undang Malaikat Rezeki Kala Subuh

Lantas, surah apa yang dimaksud Ustadz Adi Hidayat itu?

Dikutip dari YouTube CAHAYAISLAM yang diunggah pada 24 Desember 2017, Ustadz Adi Hidayat mengatakan salat Duha banyak keutamaanya.

Satu di antara manfaat dari salat Duha adalah sebagai pengganti dari selutuh tasbih di tubuh kita.

"Jadi saat kita bangun tidur, tubuh kita bertasbih kepada Allah SWT," kata Ustadz Adi Hidayat.

Dikatakan Ustadz Adi Hidayat, keutaaman salat Duha selain melancarkan rezeki, juga dapat menyelamatkan dari musibah.

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x