Calon Mahasiswa Ikuti Langkah Ini Agar Lulus SNMPTN

- 15 Februari 2021, 18:11 WIB
Ilustrasi daftar SNMPTN 2021.
Ilustrasi daftar SNMPTN 2021. /ANTARA

PORTAL SULUT - Pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) telah resmi dibuka oleh Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT), Senin 15 Februari 2021 hari ini.

Masa pendaftaran akan berlangsung sampai 24 Februari 2021 mendatang.
Sebelum pendaftaran, serangkaian kegiatan SNMPTN sudah dilaksanakan oleh LTMPT. Mulai dari peluncuran Sistem PMB 2021 sampai dengan Pengisian PDSS.

Bagi calon mahasiswa yang akan melakukan pendaftaran SNMPTN 2021 sebaiknya memperhatikan baik-baik semya tahapan yang akan dilalui serta cara mendafatranya agar lulus.

Baca Juga: Yuk Dicek, Inilah 17 Arti Tahi Lalat di Bagian Tubuhmu

Berikut ini tahapan serta langkah-langkah yang harus dilakukan untuk mendaftar SMPTN 2021.
1. Login Siswa

Kungjungi portal LTMPT resmi terlebih dahulu di: portal.ltmpt.ac.id.
Lakukan Login dengan memasukkan email dan password ke dalam kolom yang telah disediakan, kemudian tekan tombol 'Masuk'.

Pastikan akun sudah teregistrasi terlebih dahulu, serta pendaftar adalah siswa eligible, memiliki akun yang sudah permanen, dan memiliki nilai lengkap di PDSS.

2. Isi Kelengkapan Data Orang Tua pada Halaman Profil

Halaman Profil berisi informasi biodata dari siswa, yang telah diambil dari data yang telah diisikan di portal dan tidak dapat diubah.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah