Alasan Kenapa Dua Weton Dikatakan Weton Paling Sakti dan Sakral

- 15 Maret 2023, 12:04 WIB
Ilustrasi Alasan Kenapa Dua Weton Dikatakan Weton Paling Sakti dan Sakral
Ilustrasi Alasan Kenapa Dua Weton Dikatakan Weton Paling Sakti dan Sakral /

Baca Juga: Kalender Pendidikan Semester Genap 2023, 27 Maret Ujian Sekolah, Libur Kenaikan Kelas 24 Juni

Pasaran Senin Legi yang merupakan pertemuan antara Cakra SeKs Bumi yang memiliki watak berani, optimis, serta banyak keinginan bertemu dengan Cakra Seks Langit, maka akan berpotensi besar untuk turunnya wahyu pertumbuhan kualitas.

Selain itu Senin Legi yang didominasi oleh cakra sex mempunyai hewan penjaga gaib yang berwujud seekor harimau atau macan yang juga menjadi pelindung dari Cakra Seks tersebut.

Oleh sebab itu, secara otomatis weton Senin Legi mempunyai kekuatan atau energi yang besar sebagai penyembuh alami untuk dapat membantu menyembuhkan segala penyakit orang-orang yang ada disekitarnya.

Kekuatan penyembuhan alami yang berasal dari sosok harimau  gaib tersebut, tidak hanya dapat digunakan untuk mengobati penyakit secara fisik saja, tapi juga penyakit mental, spiritual, bahkan finansial.

Datangnya suatu wahyu pertumbuhan ini juga merupakan hal yang sangat penting, karena tidak ada kejayaan yang dapat dicapai tanpa adanya pertumbuhan.

Baca Juga: Ingin Sukses di Usia Muda? Berikut 7 Peluang Kerja Online Kekinian, Modal Kecil dengan Keuntungan Menjanjikan

Namun antara wahyu pertumbuhan kualitas dan energi penyembuhan alami dari macam gaib itu tidak bisa sembarangan dapat dikuasai oleh semua weton Senin Legi.

Hanya mereka yang telah melalui proses spiritual dan yang memang terpilih untuk mendapat tugas dalam menyembuhkan dan menumbuhkan alam semesta lah yang bisa mendapatkan wahyu dan energi dari macan gaib tersebut.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah