7 Tanda Cinta Bahwa Pasanganmu Akan Bertahan Selamanya

- 5 Februari 2023, 08:56 WIB
Ilustrasi Pasangan cinta
Ilustrasi Pasangan cinta /Miju/

PORTAL SULUT - Di Indonesia cinta tidak serta merta menjamin hubungan bisa bertahan lama selamanya, dibutuhkan banyak usaha sepanjang waktu dari kedua belah pihak sehingga cinta bisa tetap membara dan kekuatan hubungan cinta selalu terjaga.
 
Sebagai manusia biasa kita tentu tidak pernah tahu kapan ujian hidup akan datang dan menguji keteguhan cinta nya terhadapmu.
Namun jika tanda-tanda ini ada padanya kamu bisa bernapas lega.
 
Dikutip Chanel Youtube Rumus Cinta, berikut 7 tanda jika cinta akan bertahan selamanya untukmu.
 
1. Kalian mempercayai satu sama lain
 
 
Jika landasan cinta ini bisa kalian miliki maka sudah ada foundation yang tepat dalam menjaga hubungan cinta tetap utuh.
 
Tidak ada celah untuk rasa curiga prasangka dan tuduhan tanpa ntar yang bisa kalian layangkan terhadap satu sama lain, dan itu akan menjaga ketenangan hati kalian.
 
Percaya kalian bisa saling berkomitmen dalam hubungan ini dan berjuang bersama menjaga keutuhan hubungan.
 
2 Kalian saling menguatkan di masa sulit
 
Di masa-masa sulit kehidupan yang kamu butuhkan hanyalah pasangan yang bersedia berada disisimu dengan ketulusan hati.
 
 
Kalian saling mendukung di masa-masa sulit karena kalian tahu hubungan cinta tidak melulu tentang kisah indah dan berbunga-bunga, tapi juga mampu melalui badai yang menghantam dan melumpuhkan.
 
Jika pasanganmu dapat menjadi orang yang seperti itu itu pertanda cintanya akan bertahan lama untukmu.
 
3. Kalian tahu cara berkomunikasi yang baik 
 
Tidak banyak pasangan yang tahu bagaimana cara berkomunikasi yang baik, bahkan ketika sudah menikah pasangan yang mampu berkomunikasi secara terbuka dapat lebih memahami satu sama lain dan menguatkan keintiman.
 
Dalam hubungan banyak pasangan yang mengaku bersenang-senang dengan pasangan tapi tidak bisa secara agak mengungkapkan perasaan keinginan dan impian, jika kalian bisa bicara tentang apapun itu tanda yang baik.
 
4. Kamu tidak menemukan adanya tabiat buruk 
 
Selama ini yang kamu lihat hanyalah kebaikan bukan karena kamu dibutakan oleh cinta tapi karena kamu memang tidak menemukan ada potensi tabiat buruk yang bisa menghancurkan hubungan atau membahayakan keselamatan mu.
 
 
Menjalin cinta serius dengan seseorang berarti kamu siap berurusan dengan setiap aspek, baik buruknya lorong tersebut jika kamu tidak melihat tabiat buruk maka kamu bisa menyukainya tanpa syarat.
 
5. Kamu masih menyukainya meski sedang marah 
 
Bertengkar tidak kemudian menghaluskan rasa cinta yang sudah dikupas dan tumbuh sekian lama.
 
Kamu marah padanya tapi kamu tahu cinta itu masih ada kemarahan pikiran seseorang tidak jernih tapi ketika emosi mereda dan justru dia duluan yang berinisiatif untuk mengajak mu baikan.
 
Bersikap baik dan mau membicarakan masalah itu secara terbuka dan kepala dingin.
 
6. Kamu sering tertawa bersamanya 
 
Hidup ini terlalu singkat untuk dijalani dengan serius hubungan cinta yang kuat memungkinkan terwujud.
 
Ketika ia suka bersamamu karena kalian memiliki selera humor yang sama bersamanya kamu jadi lebih sering tertawa tidak seperti pria-pria lain yang pernah bersamamu.
 
 
Sebelumnya dia adalah sosok yang kamu temui paling enak diajak bercanda dan mampu meringankan bebanmu saat melalui masa buruk. 
 
7. Kalian saling mendukung 
 
Kalian bisa saling menghormati dan menghargai urusan keinginan dan kebutuhan masing-masing, dia bukan orang yang mencegahmu untuk melakukan apa yang kamu suka. 
 
Ia justru bangga padamu yang mau berusaha dan Iya ada disisimu untuk mendorong pendukung membantumu mencapai apa yang selama ini telah kamu usahakan.
 
Dia tidak kemudian merasa iri dan berkecil hati karena pencapaiannya tidak sebesar dirimu, itulah tadi sujud Anda jika cintanya akan bertahan selamanya untukmu.***

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x