7 Cara Menggapai Kesuksesan di Usia Muda Menurut Primbon Jawa

- 1 Desember 2022, 20:31 WIB
Ilustrasi. Kunci sukses di usia muda
Ilustrasi. Kunci sukses di usia muda /Pexels/Pixabay/

Kebiasaan seperti ini tidak perlu Anda ikuti dengan berlebihan karena sifatnya hanya sementara. Lebih baik investasikan waktu dan uang untuk menetapkan tujuan hidup dalam 10 sampai 20 tahun kedepan.

Tujuan hidup yang ditetapkan hari ini akan sangat mempengaruhi kehidupan Anda dimasa mendatang.

Pertimbangkan kelebihan dan kekurangan dari setiap poin yang ditetapkan, jangan sungkan untuk meminta bantuan orang lain jika membutuhkannya.

 

Berani menjadi sosok yang unik

Setiap orang berbeda-beda dan memiliki sisi keunikan masing-masing, termasuk Anda. Keunikan ini akan menonjolkan ciri khas yang akan membedakan Anda dengan orang lain.

Manfaatkan keunikan ini dalam membangun sebuah karir. Misalnya membangun persaingan sehat dengan para kompetitor baik di dunia kerja maupun di dunia bisnis.

Menjadi sosok yang unik ini tentu tidak mudah, ada saja satu atau dua orang yang tidak suka dengan kepribadian Anda. Namun Anda tidak perlu memikirkan apa yang orang lain katakan, selagi apa yang Anda dilakukan tidak merugikan orang lain.

 Baca Juga: Olly Dondokambey Beri Reward Kepada Pengendara Taat Pajak, Dapat Discon 5 Hingga 10 Persen

Menghilangkan pikiran negatif

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah