5 Weton Memiliki Aura Cakra Menawan dan Mempunyai Banyak Kemampuan

- 21 Agustus 2022, 13:27 WIB
Ilustrasi, 5 Weton Memiliki Aura Cakra Menawan dan Mempunyai Banyak Kemampuan
Ilustrasi, 5 Weton Memiliki Aura Cakra Menawan dan Mempunyai Banyak Kemampuan /Pixabay/Pixabay20

PORTAL SULUT- Lima weton punya banyak kemampuan dan aura Cakra menawan bagi masyarakat Jawa.

Dengan begitu weton banyak dipakai untuk melihat karakter anak dimana para orang tua akan menyesuaikan didikannya.

Diyakini oleh sebagian orang setiap weton atau hari kelahiran memiliki kelebihan dan kekurangan.

Baca Juga: 6 Weton Ini Tidak Akan Pernah Terlilit Hutang, Punya Peruntungan Emas Sehingga Rezeki Terus Mengalir Deras

Bagaimana kita bisa menumbuhkan kelebihan pada diri tergantung pada Cakra yang bernaung di weton.

Karena setiap weton bukan cuma angka-angka neptu dan pasaran tetapi di sana juga ada Cakra.

Setiap weton akan ada Cakra yang bersemayam dan mempengaruhi, seperti apa watak dan peruntungan orang tersebut.

Dengan weton istimewa punya karisma percaya atau tidak dalam kamus Primbon Jawa.

Terdapat sejumlah weton anak yang diyakini special karena para weton ini punya orang yang khas dan begitu kuat, membuat orang sulit berpaling.

Dilansir Portal Sulut dari chnnel YouTube Seputar Mitos Jawa, pada tanggal 21 Agustus 2022.

1. Selasa Wage

Watak hari Selasa menurut Primbon Jawa adalah api, mereka diprediksi tidak takut dengan bahaya apapun yang menghalanginya.

Jadi jika pemilik weton ini salah dalam mengambil tindakan maka, akan berdampak terhadap masa depan.

Pribadi sendiri dengan watak api yang dimiliki mereka cenderung mudah dipanasi oleh orang lain.

2. Rabu Pahing

Hari Rabu menurut Primbon Jawa berwatak bagus untuk menjadi seorang pemimpin.

Mereka bersifat seperti mendung yang tergantung pada cuaca dan kondisi sehingga, orang yang memiliki sifat baik kepada watak hari Rabu.

Baca Juga: Kaya Raya di Usia Tua, Ini 4 Weton yang Dinaungi Mustika Rezeki, Tidak Akan Pernah Melarat!

Maka tentu akan dibalas dengan yang baik pula sedangkan pasaran Pahing, berwatak gaga dani dan tidak mudah menyerah.

Maka bila dipadukan akan terbentuk sifat yang penuh kewibawaan dan penuh balas budi.

3. Kamis Pahing

Seseorang yang lahir pada hari Kamis memiliki karakter berpikir dahulu sebelum bertindak.

Untuk pasaran Pahing menurut Primbon Jawa berwatak gagah berani, lalu tidak mudah menyerah dan pantang putus asa.

4. Kamis Legi

Berdasarkan Primbon Jawa hari Kamis memiliki watak angin atau angan-angan.

Untuk pasaran Legi sendiri menurut kitab Primbon Jawa berarti bisa membimbing.

Jadi mereka dengan kelahiran weton ini akan membimbing siapa saja yang akan dekat dengannya.

Tentunya dengan memberikan pemikiran yang bagus dan juga bijaksana.

Baca Juga: Kenali Arti Mimpi Keberuntungan Berikut Ini Serta Bisa Kaya Raya Menurut Primbon Jawa

5. Jumat Legi

Orang dengan weton Jumat Legi dipercaya memiliki sifat mengayomi orang-orang disekitarnya.

Apabila meminta pertolongan kepada sang pencipta maka, konon permohonan dari weton ini akan cepat dikabulkan.

Semoga bermanfaat.***

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah