Inilah 4 Weton Paling Mujur Menurut Primbon Jawa, Cek Weton Kamu!

- 6 Juni 2022, 21:38 WIB
Ilustrasi - Weton paling mujur menurut Primbon Jawa
Ilustrasi - Weton paling mujur menurut Primbon Jawa /unsplash/@mufidpwt

1. Rabu Legi

Menurut Primbon Jawa weton Rabu Legi ini bersifat seperti padangon jagur yang artinya memiliki watak yang kuat, waspada dan agak galak.

Kelebihan weton Rabu Legi ini, mereka memiliki karakter sebagai orang yang menjunjung tinggi tentang prinsip ataupun falsafah hidupnya.

Disamping itu juga, orangnya baik hati hingga tata kramanya selalu dijaga.

Mereka juga memiliki komitmen yang kuat dan bisa dipercaya kata Primbon Jawa.

Rabu Legi juga orang ini termasuk salah satu weton yang jujur.

Dengan sifat kejujurannya ini membuat weton Rabu Legi ini rezekinya juga selalu mujur kata Primbon Jawa.

 

2. Jumat Wage

Menurut Primbon Jawa weton ini juga dipengaruhi Lintang magelut. Lintang magelut mempunyai sifat dan karakter berpikiran bersih, suka menolong dan lemah lembut.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah