SEGERA TANAM! 9 Jenis Tanaman Penarik Rezeki Menurut Primbon Jawa

- 6 Mei 2022, 11:42 WIB
Ilustrasi bunga melati salah satu tanaman penarik rezeki menurut Primbon Jawa.
Ilustrasi bunga melati salah satu tanaman penarik rezeki menurut Primbon Jawa. /Pixabay.com/Ralphs_Fotos

Baca Juga: Tes Kepribadian: Posisi Tidurmu Menguak Banyak Hal tentang Kepribadianmu

  1. Bunga lidah mertua

Bunga Lidah Mertua adalah tanaman hias berdaun yang sangat indah, selain itu tanaman hias ini dapat membersihkan udara dari karbon dioksida.

Menurut Primbon Jawa tanaman hias daun ini ketika letakan di dalam ruangan maka ruangan tersebut akan bersih, dan oksigen akan bagus.

Selain itu, tanaman hias lidah mertua juga dapat kamu tanam pada bagian halaman rumah.

Dengan begitu energi yang ditimbulkan dari tanaman hias lidah mertua akan menjadi semakin bagus sehingga dapat membawa keberuntungan dan rezeki.

  1. Bunga anggrek

Bunga Anggrek adalah tanaman hias yang memiliki keindahan tersendiri jika ditanam di halaman rumah.

Baca Juga: Punya Penyakit Asam Lambung? Minum Ramuan Ini Saran dr. Zaidul Akbar, Insyaallah Sembuh

Dengan menanam tanaman hias ini membuat pikiran dan hati pemiliknya menjadi tenang, maka tidak heran ketika hati dan pikiran senang energi yang datang menjadi energi positif.

Menurut Primbon Jawa, dengan pikiran yang positif maka secara langsung keberuntungan dan rezeki akan mudah datang kepada pemiliknya.

  1. Bunga sedap malam

Menurut primbon Jawa, Bunga Sedap Malam merupakan tanaman hias bunga yang memiliki aroma sedap pada waktu malam hari.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x