Inilah Makna Kicauan Burung Prenjak, Berdasarkan Arah Datangnya

- 11 April 2022, 15:39 WIB
Ilustrasi burung. Ini Dia Mitos Suara Burung Prenjak Disekitar Rumah yang Harus Diketahui, Yuk Cermati!
Ilustrasi burung. Ini Dia Mitos Suara Burung Prenjak Disekitar Rumah yang Harus Diketahui, Yuk Cermati! //Pixabay/Kranich17

 

PORTAL SULUT - Burung prenjak yang berkicau di sekitar tempat tinggal mungkin bagi sebagian orang dianggap biasa saja.

Akan tatapi bagi sebagian orang yang percaya kicauan burung prenjak memiliki arti atau pertanda khusus.

Dikutip buku primbon betaljemur, adapun pertanda - pertanda yang disampaikan melalui kicauan burung prenjak adalah sebagai berikut ini.

Baca Juga: Weton-weton Ini akan Makmur dan Berjaya Jika Sudah di Umur 50, 55, 61, dan 66 Tahun Menurut Primbon Jawa

Utara.

Jika Anda mendengar burung prenjak yang berkicau dari sebelah utara rumah maka hal tersebut merupakan pertanda baik.

Sebab Anda akan memperoleh pencerahan dari orang bijak yang mampu mengubah arah hidup Anda menuju arah yang lebih baik.

Berbeda lagi jika Anda melihat burung prenjak yang kepakan sayapnya menyambar-nyamber datang dari arah utara tempat tinggal Anda maka hal itu merupakan pertanda buruk.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah