5 Tips Ampuh Agar Bibir Tidak Kering dan Pecah-pecah Saat Berpuasa

- 6 April 2022, 11:11 WIB
Ilustrasi. Cara melawan bibir kering saat berpuasa
Ilustrasi. Cara melawan bibir kering saat berpuasa /Pixabay/

Biasanya masker bibir mengandung aneka bahan yang melembabkan seperti asam hialuronat, shea butter, dan vitamin E.

Baca Juga: Dapat Rezeki dan Uang Yang Berlimpah Hanya Melihat Tanda Ini Kata Primbon Jawa

Untuk menggunakannya, letakkan lembar berbentuk bibir di mulut Anda selama 10 menit.

Kemudian, lepaskan lembaran masker dan biarkan sisa serum meresap ke dalam kulit bibir Anda untuk hasil kulit bibir yang lebih halus.

 

4. Gunakan scrub bibir

Pengelupasan bibir dengan menggunakan scrub dapat membantu membuat bibir lebih lembut dan terhidrasi, tanpa menghilangkan kelembaban alaminya.

Anda bisa membuat scrub bibir sendiri di rumah menggunakan bahan-bahan dapur seperti madu, minyak kelapa, dan gula dengan jumlah yang sama.

Campur seluruh bahan, dan oleskan campuran itu ke bibir Anda secara perlahan.

Setelah melakukan scrubing pada bibir, jangan lupa kenakan pelembap bibir.

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan

Sumber: AntaraNews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini