Kupu-kupu Masuk Ke Rumah dan 9 Artinya Menurut Primbon Jawa, Kamu Perlu Tahu!

- 4 April 2022, 14:34 WIB
Arti kupu-kupu masuk ke rumah menurut Primbon Jawa
Arti kupu-kupu masuk ke rumah menurut Primbon Jawa /Larisa-K/Pixabay

PORTAL SULUT – Kupu-kupu adalah salah satu hewan yang sering masuk ke dalam rumah.

Dalam Primbon Jawa, kupu-kupu yang masuk ke dalam rumah memiliki beberapa arti.

Pada buku Primbon Jawa, kupu-kupu yang masuk kedalam rumah diartikan Anda akan mendapatkan tamu atau akan datang seseorang serta tanda lainnnya.

Baca Juga: Waktu Paling Mustajab Berdoa Bulan Ramadhan, Ustadz Adi Hidayat: Allah tuh Sebenarnya Tunggu-Tunggu

PrimbonJawa adalah kitab warisan leluhur Jawa yang berorientasi pada relasi antara kehidupan manusia dan alam semesta.

Primbon Jawa berfungsi sebagai pedoman untuk menentukan sikap dalam suatu tindakan dalam kehidupan.

Berikut arti kupu-kupu masuk ke rumah menurut Primbon Jawa, seperti dikutip dari Channel Youtube, Naura Komputer.

 

1. Siang hari

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x