Barang Dicuri? Ini Cara Mengetahui Siapa Pelakunya Menurut Kitab Primbon Jawa

- 2 April 2022, 10:52 WIB
Ilustrasi pencuri
Ilustrasi pencuri /Pixabay/TheDigitalWay

Cara didalam kitab Primbon Jawa adalah dengan menghitung neptu hari hilangnnya barang.

Jadi hilangnya pada hari apa, hitunglah jumlah neptu hari tersebut.

Baca Juga: Ketika Anda Bermimpi Tentang Hewan Ini, Sesuatu Akan Terkabul Menurut Primbon Jawa

Neptu sendiri adalah hasil penjumlahan dari angka hari dan pasaran, kemudian jumlah neptu dibagilah 4.

Jika tersisa angka 1, menurut Primbon Jawa artinya barang tersebut tidak hilang.

Atau bisa jadi hilangnya karena kesalahan pemilik sendiri bukan karena dicuri orang.

Dijelaskan bahwa, bisa jadi terselit atau lupa menaruh barang tersebut dimana diletakkan.

Jika sisa 2, menurut seni perhitungan kitab leluhut artinya barang tersebut diambil saudara sendiri.


Jika sisa 3, dijelaskan Primbon Jawa artinya barang tersebut diambil kerabat atau saudara dari pasangan.

Sedangkan jika angka tersebut bila habis dibagi 4.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena

Sumber: YouTube Dewi Sundari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah