10 Mimpi Ini Jadi Tanda Kamu akan Terima Rezeki Melimpah Menurut Primbon Jawa

- 11 Maret 2022, 16:15 WIB
Ilustrasi. Mimpi pertanda kamu akan mendapatkan rezeki melimpah
Ilustrasi. Mimpi pertanda kamu akan mendapatkan rezeki melimpah /KELLEPICS/pixabay

Memang agak mengerikan jika Anda sempat bermimpi bertemu dengan harimau.

Tapi Anda akan mendapatkan keberuntungan, apabila harimau itu jinak.

Bagi Anda yang sedang sakit, ini pertanda Anda segera sembuh dan bisa beraktifitas seperti sediakala.

 

4. Nasi atau beras

Bermimpi tentang nasi atau beras merupakan pertanda yang amat bagus dan membawa kesenangan dan kebahagiaan.

Anda mungkin akan mendapatkan apa yang dibutuhkan dalam hidup.

Nasi merupakan simbol kebaikan sehingga mimpi memakan nasi berarti Anda akan mendapatkan rezeki untuk diri Anda dan keluarga.

 

5. Melihat Kelinci

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah