Rumus Supaya Rumah Tangga Bahagia, Perbanyak Amalan Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

- 8 Maret 2022, 09:13 WIB
Rumus Supaya Rumah Tangga Bahagia, Perbanyak Amalan Ini Kata Ustadz Adi Hidayat
Rumus Supaya Rumah Tangga Bahagia, Perbanyak Amalan Ini Kata Ustadz Adi Hidayat /

PORTAL SULUT - Setiap pasangan suami istri, pastinya menginginkan kebahagiaan dalam rumah tangga yang dibina.

Rumah tangga memang seharusnya diwarnai dengan hari-hari yang indah dan selalu bahagia.

Sebagai Nabi dan Rasul yang membawa ajaran Islam, Nabi Muhammad SAW telah mempraktekkan kehidupan bahagia dalam rumah tangga beliau.

Baca Juga: Jika Ketemu 4 Makhluk Ini, Pertanda Hari Akhir Zaman Sudah Dekat! Alqur’an dan Rosullullah Sebut Berkali-kali

Kebahagiaan juga menjadi hak semua orang, baik itu di dunia dan juga di akhirat nanti.

Apabila masih ada anggota keluarga yang tidak taat pada perintah Allah SWT dan Rasul-Nya, sudah barang tentu jika dalam hidupnya selalu mendapatkan masalah.

Lantas, bagaimanakah cara agar rumah tangga selalu bahagia?

Dilansir Portalsulut.com dari kanal YouTube Ceramah Pendek pada Selasa 8 Maret 2022, Ustadz Adi Hidayat membagikan beberapa amalan sesuai petunjuk dari Al-Qur’an supaya memperoleh suasana rumah tangga yang selalu bahagia.

“Ini amalan langsung dari Qur’an. Setelah bangun tadi malam (sholat tahajjud) kompak beristighfar kepada Allah. Dalam artian menginstrospeksi diri sambil memohon ampun kepada Allah,” jelas Ustadz Adi Hidayat.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah