Mempunyai Aura Misterius, Inilah 4 Weton yang Dijaga dan Disayangi Khodam Kanjeng Nyai Ratu Kidul

- 27 Februari 2022, 19:18 WIB
Ratu Kidul
Ratu Kidul /IG nyirorokidul117/

Weton ini berada dalam naungan watak lakuning rembulan serta srengenge, sehingga mempunyai pendirian yang kuat, cerdas, dan dermawan kepada orang-orang di sekitarnya.

Mereka yang memiliki Weton ini juga gemar membantu sesama tanpa mengharapkan pamrih.

Pendirian kuat yang dimilikinya juga menjadikan dia seorang pemberontak bila menemukan hal melenceng dari jalan yang benar.

  1. Jumat Kliwon

Weton kedua adalah Jumat Kliwon. Weton ini juga dilindungi oleh Khodam Kanjeng Nyai Ratu Kidul.

Orang-orang yang memiliki Weton ini biasanya memiliki aura mistis dan misterius.

Weton ini juga berada di bawah naungan lakuning rembulan, sehingga memiliki pembawaan yang menyejuk bagi orang-orang sekitarnya, walau memiliki aura mistis.

Orang dengan Weton ini juga dikenal senang bergaul dan suka mengayomi.

  1. Rabu Pon

Weton ketiga adalah Rabu Pon. Dalam Primbon Jawa, Weton ini memiliki Neptu yang cukup besar, yaitu 14, dari gabungan angka kembar antara Rabu 7 dan Pon 7.

Dari gabungan angka Neptu tersebut, Weton ini mempunyai aura yang misterius.

Dalam kehidupan, Weton ini memiliki peruntungan yang sangat baik dan unik.

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah