12 Keistimewaan Weton Lahir Senin Menurut Primbon Jawa, Nomor 6 Karir Bagus dan Untung Bila Berbisnis

- 7 Februari 2022, 08:15 WIB
Ilustrasi buku primbon Jawa ramalan weton Senin
Ilustrasi buku primbon Jawa ramalan weton Senin /DariuszSankowski /Pixabay

PORTAL SULUT – Menurut Primbon Jawa, weton lahir pada hari Senin memiliki sifat dan karakter istimewa.

Dijelaskan ada 12 keistimewaan weton lahir Senin menurut Primbon Jawa.

Weton lahir Senin mempunyai karakter istimewa yaitu selalu membantu orang dengan tulus dan iklas tanpa pamrih.

Baca Juga: Sebentar Lagi, Sederet Zodiak ini Impiannya Akan Terwujud, Mungkin Itu Kamu?

Tulus dan lamrih sudah menjadi keistimewaan dari weton kelahiran Senin yang dilambangkan dengan bunga.

Lambang bunga yang sejuk sangat melekat pada kepribadian weton lahir Senin ini, keistimewaan weton ini banyak disukai oleh orang lain.

Dilansir dari kanal Youtube Fitka Channel, berikut karakter dan keistimewaan dari Weton Hari Senin.

Baca Juga: 6 Zodiak Paling Berjaya di Tahun 2022, Hidup Bakal Makmur Sejahtera, Kamu Termasuk?

1. Suka dengan kebenaran, tidak suka akan kebohongan.

2. Orangnya tulus dan iklas, kalau membantu tanpa pamrih.

3. Apa yang diucapkannya bisa jadi kenyataan seperti do’a

4. Pandai beradaptasi dan dimanapun dia tinggal bisa berbaur dengan orang lain.

5. Apa yang dikenakannya selalu enak dipandang dan modis dalam berpakaian.

Baca Juga: 6 Zodiak Ini Bakal Terima Rezeki Nomplok Di Akhir Februari 2022, Kamu Termasuk?


6. Karir sangat bagus dan selalu untung besar bila berbisnis.

7. Kunci sukses dari weton lahir Senin adalah silataurahmi

8. Pandai menyimpan masalah dan perasaannya.

9. Banyak kenalannya akibat dari silaturahmi yang dikerjakannya.

10. Gampang jatuh cinta pada orang yang berpenampilan menarik dan elegan

11. Menyukai orang yang cerdas dan berwawasan luas.

12. Peduli kepada sesama dan sangat perhatian.

Baca Juga: Buka Usaha Sesuai Weton Supaya Sukses, Lihat di Sini Daftarnya!

Selain keberuntungan dan keistimewaan, Weton Lahir Senin ini punya juga beberapa hari yang baik untuk melakukan segala kegiatan, misalnya:

Alquran pun diturunkan pada hari Senin, Surga diciptakan pada hari Senin, dan juga penciptaan pohon pohon pun pada hari Senin.

Baca Juga: 12 Weton Ini Paling Bahagia di Usia 48 Sampai 54 Tahun, Weton Kamu Masuk?

Orang yang meninggal hari Senin bakal diampuni segala dosa dosanya, dan pada hari Senin hari baik untuk berobat seperti Nabi Ayub disembuhkannya dari sakit pada hari Senin.

Senin adalah hari kelahiran kangjeng Nabi Muhammad SAW dan Juga Hari Kelahiran dan Wafatnya Nabi, disunahkan untuk puasa hari Senin untuk kelahiran Nabi Muhammad SAW.

Nah itulah keistimewaan weton lahir Senin menurut primbon Jawa. Tetap ikhtiar dan berdoa kepada Tuhan yang Maha Esa.***

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah