Wow Keren! Inilah 5 Pendekar Paling Sakti di Nusantara

- 26 Januari 2022, 07:05 WIB
Ilsutrasi pertarungan pendekar/Tangkap layar/YouTube Ceritanya Betawi
Ilsutrasi pertarungan pendekar/Tangkap layar/YouTube Ceritanya Betawi /

PORTAL SULUT - Nusantara terkenal dengan Pendekar-pendekar sakti mandraguna, terutama di pulau Jawa.

Diantara banyaknya Pendekar-pendekar di Nusantara, ada 5 Pendekar yang paling sakti mandraguna.

Mengulik dari video unggahan di channel YouTube jalanjalan unik, siapa sajakah 5 Pendekar yang paling sakti di Nusantara, simak ulasannya berikut ini.

Baca Juga: Jangan Dilawan! Ini 9 Tanda dari Orang yang Didampingi Khodam Pendekar Sakti Mandraguna

1. Gajah Mada
Gajah Mada merupakan panglima perang dan tokoh yang sangat berpengaruh pada zaman kerajaan Majapahit .

Menurut berbagai sumber mitologi, kitab, dan prasasti di zaman jawa kuno, Gajah Mada memulai perjalanan hidupnya mulai tahun 1313 dan semakin menanjak setelah peristiwa pemberontakan Ra Kuti, pada masa Pemerintahan Raja Sri Jayanegara.

Pada Masa Pemerintahan Raja Sri Jayanegara, Gajah Mada diangkat sebagai Patih Kerajaan Majapahit,

Setelah Pemerintahan Raja Sri Jayanegara, Gajah Mada diangkat menjadi Mahapatih oleh Ratu Tribhuana Wijayatunggadewi dan Kemudian sebagai Amangkubhumi atau Perdana Menteri yang mengantarkan kerajaan Majapahit ke puncak kejayaannya.

Gajah Mada terkenal dengan sumpahnya, yaitu Sumpah Palapah yang tercatat di dalam Pararaton, dia menyatakan "Tidak akan memakan Palapah sebelum menyatukan Nusantara".

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x