Pohon Pembawa Petaka dan Pengundang Makhluk Halus, Jangan Ditanam! Jika Terlanjur, Cepat Potong

- 20 Januari 2022, 11:11 WIB
Pohon pinang.
Pohon pinang. /pixabay.com/quachkimha

Pohon pinang dipercaya dapat membuat sifat anak-anak jadi bandel. Dalam artian susah diatur.

Hal ini dapat dipercayai atau tidak, karena masih merupakan kepercayaan bagi sebagian orang.

4. Pohon Aren

Pohon aren jika ditanam di dekat rumah, maka akan menjadi sarang makhluk halus yang mengganggu pemilik rumah.

Oleh karena itu tanaman ini tidak baik ditanam di halaman rumah.

5. Belimbing Wuluh

Bagi orang yang tidak percaya, belimbing wuluh membuat pemiliknya sering diganggu oleh makhluk tak kasat mata.

6. Tanaman Berduri

Tanaman berduri cenderung menimbulkan energi negatif. Contoh tanaman yang dimaksud seperti tombak gajah.

7. Anggur

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah