Hindari! Ini Jenis Pesugihan di Indonesia, Salah Satunya Pesugihan Bulu Genderuwo yang Terkenal

- 19 Januari 2022, 07:52 WIB
Berikut 10 jenis pesugihan di indonesia
Berikut 10 jenis pesugihan di indonesia /kabar-priangan.com/DOK KP/

Kemudian Pangeran Samudro diusir dari istana dalam kekecewaannya Pangeran Samudro mencoba menghilangkan kesedihannya dengan cara berkelana.

Hingga sampailah Ia di Gunung Kemukus dan menetap di sana.

Tak lama kemudian ibunda dari pangeran Samudro menyusul ke Gunung Kemukus untuk melepas kerinduan.

Namun kesialan Pangeran Samudera belum berhenti, belum juga anak dan ibu Ini melakukan hubungan intim masyarakat disekitarnya memergoki dan menangkap keduanya.

Kemudian merajam keduany, hingga keduanya tewas.

Akan tetapi sebelum menghembuskan nafas terakhir, Pangeran Samudro berteriak.

“Baiklah, saya menyerah tapi dengarlah sumpahku! barang siapa yang mau meniru perbuatan ku di sini maka dialah yang akan menebus dosaku dan sebagai imbalannya, saya akan mengabulkan segala permintaannya.

  1. Pesugihan Tukar Janin

Proses ini dilakukan dengan cara memindahkan janin untuk diberikan kepada Jin perempuan yang ingin memiliki keturunan.

Sebagai imbalannya, Jin ini yang akan memberi imbalan berupa harta yang melimpah.

Pantangan dari pesugihan ini adalah dilarang meminta atau mengharapkan anaknya Kembali.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah