Terlihat Aneh, Lahar Panas Semeru Terbelah Saat Melewati Sawah dan Rumah Ini, Penjelasan Warga Mengagetkan

- 2 Januari 2022, 10:57 WIB
Tangkapan layar memperlihatkan rumah dan sawah yang tidak dilewati lahar Gunung Semeru.
Tangkapan layar memperlihatkan rumah dan sawah yang tidak dilewati lahar Gunung Semeru. /

PORTAL SULUT- Letusan Gunung Semeru masih membayangi masyarakat khususnya yang tinggal di daerah tersebut.

Hampir semua pemukiman warga yang bermukim di daerah itu rata akibat erupsi Gunung Semeru yang terjadi pada Desember tahun 2021.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hidupnya Kaya Raya, karena Terlalu Cerdas, Cek Zodiak Kamu

Namun, yang justru mengherankan adalah saat semua tempat rata dengan tanah, di tempat lain justru ada keanehan yang terjadi.

Yakni sebuah fenomena dimana ada sebuah lokasi yang hanya dilewati oleh lahar Gunung Semeru.

Yakni persawahan dan salah satu rumah warga. Tampak lokasi persawahan tersebut masih menghijau seperti tidak terdampak apapun.

Baca Juga: Kode Redeem Genshin Impact Terbaru 2 Januari 2022, Dapat Banyak Primogems dan Mora

Dalam kanal YouTube cak Basman Official, memperlihatkan daerah persawahan dan rumah yang tidak dilewati lahar Gunung Semeru.

Menurut keterangan warga, rumah tersebut yang tidak sama sekali disentuh lahar Gunung Semeru adalah milik Pak Roh.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x