5 Gunung di Pulau Jawa Diramalkan Meletus Beruntun Tahun 2022, Begini Makna Ramalan Jayabaya yang Fenomenal

- 25 Desember 2021, 08:37 WIB
Gunung Merapi Yogyakarta salah satu yang masuk ramalan 5 gunung meletus di tahun 2022.
Gunung Merapi Yogyakarta salah satu yang masuk ramalan 5 gunung meletus di tahun 2022. /PMJ News

Prabu Jayabaya pernah megatakan dalam kitab ramalannya, bahwa di zaman kalasutro, yakni akhir 2021 dan di sepanjang tahun 2022, akan ada bencana besar terjadi.

Bencana besar ini tidak lain adalah gunung meletus di pulau Jawa.

Bahkan, karena dahsyatnya letusan gunung ini, akan membuat Pulau Jawa terancam akan gempa dan tsunami.

Memaknai ramalan Jayabaya, ternyata penyebab 5 Gunung meletus karena di zaman kalasutro, ada banyak orang licik menjadi penguasa.

Itulah yang menjadi penyebab terjadinya berbagai bencana termasuk gunung meletus.

Dikatakan dalam ramalan Jayabaya, bahawa banyak orang yang jahat, akan naik pangkat dan menjadi penguasa.

Baca Juga: Apa Saja yang Dibutuhkan Setiap Zodiak? Inilah Kebutuhan yang Harus Dipenuhi

Masyarakat akan tertindas oleh keserakahan orang-orang yang dikatakan Prabu Jayabaya itu.

Sehingga, atas perbuatan dan ulan manusia itulah, alam akan murka menurut ramalan Jayabaya.

Alam mulai murka dan ditunjukannya tanda-tanda melalui bencana Gunung meletus secara beruntun.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah