7 Weton Titisan Prabu Siliwangi: Sakti Mandraguna dan Pemimpin yang Hebat

- 7 Desember 2021, 20:14 WIB
Ilustrasi Weton Titisan Prabu Siliwangi. 7 Weton Titisan Prabu Siliwangi: Sakti Mandraguna dan Pemimpin yang Hebat
Ilustrasi Weton Titisan Prabu Siliwangi. 7 Weton Titisan Prabu Siliwangi: Sakti Mandraguna dan Pemimpin yang Hebat /Pixabay/gene1970

Disebutkan weton yang lahir pada hari Kamis memiliki karakter yang sangar dan menakutkan.

Pasaran Pahing dari weton ini memberikan sifat sungguh-sungguh dan serius dalam usahanya mencapai kemakmuran.

Selain itu juga welas asih dan mandiri. Orang Kamis Pahing jika berkuatan maka ia akan menjadi penguasa yang pintar dalam mensejahterakan bawahannya.

Selain itu, juga mampu menjadi tempat berlindung dan bernaung orang-orang yang dipimpinnya.

Baca Juga: 5 Ciri-ciri Orang Memiliki Khodam Maung Bodas Si Macan Putih Peliharaan Prabu Siliwangi!

4. Kamis Legi

Primbon Jawa menyebutkan bahwa weton Kamis Legi mempunyai jumlah neptu 13 berasal dari Kamis 8 dan Legi 5.

Weton Kamis Legi ini memiliki sifat bijaksana, mempunyai wawasan yang sangat luas, memiliki cita-cita yang mulia serta banyak teman.

Namun terkadang, mereka suka mencampuri urusan orang lain sehingga sering tersangkut masalah dan juga senang akan pujian.

Sudah menjadi ciri khas bagi weton yang lahir pada hari Kamis yaitu memiliki karakter yang sangar dan menakutkan.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah