8 Arti Mimpi Bertemu Orang yang Sudah Meninggal Menurut Primbon Jawa, Salah Satunya ada Peringatan!

- 26 November 2021, 15:18 WIB
Ilustrasi Mimpi
Ilustrasi Mimpi /Keleps/Pixabay

PORTAL SULUT - Dalam kitab Primbon Jawa, mimpi bertemu dengan orang yang sudah meninggal memiliki beberapa arti.

Banyak orang yang belum tahu jika mimpi bertemu orang yang sudah meninggal ini ada arti yang perlu dipahami.

Bahkan, menurut Primbon Jawa, salahs atu arti mimpi bertemu dengan orang yang sudah meninggal merupakan pertanda peringatan.

Baca Juga: Mandi Uang di Tahun 2022, 5 Weton Ini Akan Panen Rejeki Hingga Jadi Orang Kaya

Mimpi adalah pengalaman bawah sadar yang dialami seseorang saat sedang tidur.

Dari berbagai macam mimpi yang dialami seseroang, ada yang menganggapnya hanya sebatas bunga tidur dan ada juga mempercayainya sebagai sebuah pertanda.

Dalam kitab ramalan Primbon Jawa, mimpi itu ada yang memiliki makna dan ada yang tidak.

Mimpi yang dianggap memiliki makna biasa disebut Puspo Tajem.

Puspo Tajem adalah mimpi yang terjadi pada waktu sepertiga malam sampai dengan pagi.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo

Sumber: YouTube Esa Production


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah