Ternyata Ini 3 Arti Ayam Berkokok di Malam Hari, Menurut Primbon Jawa Pertanda Petaka

- 24 November 2021, 16:00 WIB
Berikut 3 arti ayam berkokok di tengah malam menurut Primbon Jawa.
Berikut 3 arti ayam berkokok di tengah malam menurut Primbon Jawa. /Pixabay /Ralph

PORTAL SULUT - Menurut Primbon Jawa ada 3 arti tertentu ayam yang berkokok di malam hari.

Ayam yang berkokok di malam hari ini dalam Primbon Jawa adalah sebagai penggingat bahwa akan terjadi suatu hal buruk atau pertanda petaka.

Arti dari suara ayam berkokok tergantung pada waktunya, secara logika waktu malam hari adalah waktunya ayam untuk tidur.

Baca Juga: Kenali Ciri-ciri Rumah Hasil Pesugihan, Nomor 3 Paling Banyak Ditemui

Karena ayam memiliki tingakat sensitif tinggi, sehingga jika melihat sesuatu maka ayam akan berkokok.

Dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com dari Youtube ESA Production 24 November 2021, berikut ini 3 arti ayam berkokok di malam hari menurut Primbon Jawa.

1. Ayam berkokok saat jam 18.00 sampai 20.00

Jika kamu mendengar suara ayam berkokok di malam hari pada waktu jam 18.00 sampai 20.00, itu memiliki arti bahwa di kampung tersebut akan terjadi sebuah petaka.

Dalam kitab Primbon Jawa disebut, petaka yang dimaksud munculnya fitnah.

Biasanya fitnah ini akan terjadi selang waktu beberapa hari sesudah ayam tersebut berkokok.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x