Cek Weton Anda! Lima Weton Sering Bernasib Buruk, Ini Cara Mengatasinya Menurut Primbon Jawa

- 28 Oktober 2021, 07:34 WIB
Ilustrasi. Cara mengatasi nasib buruk menurut Primbon Jawa
Ilustrasi. Cara mengatasi nasib buruk menurut Primbon Jawa /pixabay.com/Pexels

PORTAL SULUT – Lima weton ini sering merasa bernasib buruk dan seret rezeki. Namun Menurut Primbon Jawa, hal tersebut bisa diatasi dengan beberapa cara.

Hingga kini sebagian masyarakat suku Jawa masih menggunakan Primbon sebagai pedoman dalam menentukan banyak hal.

Buku Primbon merupakan kitab warisan leluhur Jawa yang berorientasi pada relasi antara kehidupan manusia dan alam semesta.

Baca Juga: 7 Tanaman Yang Sebaiknya Ada di Halaman Rumahmu, Dipercaya Bisa Membawa Keberuntungan Menurut Primbon Jawa

Primbon tersebut kemudian diturunkan atau disebarluaskan kepada generasi berikutnya.

Isi Primbon Jawa sebagian besar berisi pembahasan mengenai perhitungan perkiraan peramalan nasib, meramal watak manusia dan yang lainnya.

Menurut Primbon Jawa kuno ada beberapa weton yang rezekinya sulit atau tertahan, seperti dikutip dari channel youtube, nusantarago.

 

1. Minggu Pon

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah