Catat! Ada Enam Pantangan Saat Berjualan Menurut Primbon Jawa

- 16 Oktober 2021, 12:45 WIB
Ilustrasi berdagang
Ilustrasi berdagang /200degrees/Pixabay//

PORTAL SULUT - Bagi yang sedang berdagang, ada yang perlu disimak tentang apa saja pantangan bagi pedagang menurut Primbon Jawa.

Primbon Jawa merupakan pedoman bagi seluruh masyarakat Jawa dalam kehidupan sehari-hari.

Melalui weton lahir seseorang bisa memprediksi tentang rezeki, hari baik jodoh dan nasib menurut Primbon Jawa.

Baca Juga: Telinga Berdengung, Mungkin Pertanda Kehadiran Khodam Menurut Primbon Jawa

Kemudian, bagi yang sedang menjalankan usaha ada beberapa pantangan yang harus diketahui agar dagangannya menjadi laris menurut Primbon Jawa.

Lantas apa saja pantangan dalam berjualan tersebut?

Dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal youtube Dewi Sundari Kejawen.

Berikut 6 pantangan tersebut :

1. Pantangan meludah

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah