Ketahui Sifat dan Karakter Seseorang Berdasarkan Perhitungan Kalender Jawa

- 4 Oktober 2021, 07:00 WIB
ilustrasi: Sifat dan Karakter Seseorang Berdasarkan Perhitungan Kalender Jawa
ilustrasi: Sifat dan Karakter Seseorang Berdasarkan Perhitungan Kalender Jawa /Geralt/Pixabay


PORTAL SULUT - Di dalam Kalender Jawa, setiap tanggal memiliki sifat tersendiri. Sifat tersebut terdapat pada tanggal 1-30 dalam perhitungan kalender Jawa.

Orang yang lahir pada tanggal tersebut memiliki masing-masing sifat yang berbeda satu sama lain.

Selain memiliki sifat yang berbeda-beda, setiap tanggal tersebut juga mempunyai semacam ‘ikon atau lambang’ binatang, tumbuhan atau benda tertentu yang dianggap sebagai perwakilan tiap tanggal.

Baca Juga: 5 Benda Penghambat Rezeki, Segera Buang dari Rumah Menurut Primbon Jawa

Dikutip dari berbagai sumber, berikut 30 tanggal berdasarkan kalender Jawa yang memiliki sifat dan karakter tersendiri.

Tanggal 1 (kuda)
Orang yang dilahirkan pada tanggal 1 memiliki sifat yang baik, percaya diri, dan jujur.

Tanggal 2 (kijang)
Orang yang dilahirkan pada tanggal 2 memiliki sifat tabah dan sabar.

Tanggal 3 (macan)
Orang yang dilahirkan pada tanggal 3 memiliki sifat perangai/sifat yang tidak baik, kurang cerdas, dan kalau terjerumus kesesatan maka akan durhaka.

Tanggal 4 (Kucing)
Orang yang dilahirkan pada tanggal 4 memiliki sifat mulia, berbakti pada orangtua, pekerja keras dan saleh.

Tanggal 5 (sapi)
Orang yang dilahirkan pada tanggal 5 memiliki watak durhaka dan angkuh

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x