5 Weton Ini Dipercaya Sosok Misterius, Anda Termasuk Mungkin?

28 Oktober 2021, 12:53 WIB
Ilustrasi 5 weton yang dikenal misterius dan punya energi positif dan negatif. /pixabay.com/Pexels

PORTAL SULUT - Menurut Primbon Jawa, terdapat sekurangnya 5 weton yang dikenal misterius dan punya energi positif dan negatif.

Dalam Primbon Jawa, weton artinya adalah hari kelahiran.

Diketahui, weton adalah gabungan hari dengan pasaran.

Baca Juga: 5 Tanda didekati Kucing Menurut Primbon Jawa, Nomor 4 Rezeki Menjadi Susah

Hari merupakan siklus dari energi bumi dan pasaran merupakan siklus dari energi langit.

Hari lahir mempengaruhi karakter seseorang, sedangkan pasaran mempengaruhi psikologisnya.

Jadi bisa disimpulkan bahwa sangat jelas pengaruh daru hari dan pasaran tersebut.

Primbon Jawa sendiri hingga sekarang masih dipakai dalam melestarikan, dan memperkenalkan budaya warisan leluhur kepada generasi muda sekarang.

Hal tersebut merupakan suatu kebanggaan bagi masyarakat Jawa, juga merupakan jati diri bangsa dalam adat istiadat budaya sendiri.

Meski tidak semua mempercayai weton dan Primbon Jawa, akan tetapi sudah banyak prediksi melalui hal tersebut menjadi kenyataan.

Akan tetapi, cukup banyak juga yang bukan berasal dari Jawa ikut mempercayai prediksi weton dan Primbon Jawa.

Baca Juga: 11 Weton Pria dan Wanita Ini Gampang Selingkuh menurut Primbon Jawa, HATI-HATI!

Kemudian, untuk review kali ini dari 35 weton yang dikenal, ternyata ada 5 weton yang memiliki sifat misterius atau sesuatu yang belum pasti dan susah ditebak.

Apa saja weton yang dimaksudkan paling misterius menurut Primbon Jawa?

Berikut ini penjelasan lengkapnya :

1. Selasa Legi

2. Selasa pahing

3. Selasa pon

4. Selasa wage

5. Selasa kliwon

Dijelaskan dalam kanal Youtube Naura Komputer yang menurut Primbon Jawa, sifat misterius ada pada weton hari selasa.

Dikarenakan hari selasa merupakan pemegang segel cakra solar plexus bumi.

Cakra tersebut berelemen api kecil dan sifatnya diwakili oleh hewan ular.

Potensi negatif dari hari selasa adalah dapat membakar, sebab penyakit hati yang dimiliki seperti iri, dengki, dendam dan semacamnya.

Baca Juga: Anda Punya Pasangan Termasuk 5 Weton Ini? Primbon Jawa Mentakdirkan Beruntung

Potensi negatif ini digambarkan dengan sosok penyihir.

Sedangkan potensi positifnya adalah dapat memberi romantisme, seperti nilai-nilai romantis, semangat dan keindahan.

Potensi positif digambarkan sebagai sosok Nabi Yusuf.

Perbedaan kedua sisi positif dan negatif terletak pada respond atau tanggapan ujian-ujian yang mereka terima.

Ketika orang-orang dengan kelahiran selasa diuji dan tetap bersifat baik, maka mereka akan mendapatkan kemuliaan.

Mereka dengan weton kelahiran hari selasa akan mendapatkan posisi yang baik dan mulia.

Perlu diingat dan dipahami dengan baik, prediksi ini tidak sepenuhnya, kembali lagi pada setiap kepercayaan dan keyakinan kita masing masing.***

Editor: Harry Tri Atmojo

Tags

Terkini

Terpopuler