Luar Biasa!! SEMAKIN TANGGUH Toyota Rush 2023 SEMAKIN DITUNGGU

4 Maret 2023, 16:40 WIB
Luar Biasa!! SEMAKIN TANGGUH Toyota Rush 2023 SEMAKIN DITUNGGU /

PORTAL SULUT - Informasi yang beredar menyebut jika Toyota Rush 2023 terbaru ini senakin tangguh, dikatakan basisnya mengambil dari Toyota RAV4 yang sudah debut di negara Jepang ataupun Amerika Serikat.

Kabarnya juga Toyota Rush 2023 terbaru ini akan menggunakan mesin dengan mesin yang berpenggerak roda depan tersebut semakin ditunggu oleh fans dan peminatnya di tanah air.

Kemungkinan besar peluncuran mobil ini merupakan langkah maju Toyota Rush generasi ketiga dalam mengembangkan teknologinya.

Baca Juga: Mirip Banget Dengan Rubicon, Harga Setara Dengan Xenia Rp 200 Jutaan

Dilansir Portal Sulut dari tayangan YouTube Zainoul, Sabtu 4 Maret 2023, diperkirakan mobil terbaru Toyota Rush 2023 ini akan dirancang dengan teknologi tinggi serta semakin inovatif seperti pada produk All New Toyota Kijang Innova Zenix.

Disebut-sebut Toyota Rush 2023 bakal menjadi pesaing bagi kompetitor di kelas SUV seperti Mitsubishi Xpander Cross dan lain-lain.

Tampilan Toyota Rush 2023 ini benar-benar keren dan dipastikan lebih berbeda dari generasi sebelumnya.

Salah satunya dikatakan model Toyota Rush 2023 sudah memiliki grill depan dengan detail hitam yang makin keren dan tampak lebih stylish.

Pada bagian lampu depannya kini terlihat miring dengan lampu LED dengan tonjolan yang sangat bagus lalu dikombinasikan juga dengan aksen Chrome dan lampu kabut yang membuatnya lebih Kelihatan macho dan Sporty.

Baca Juga: MURAH!! Rubicon Versi Rakyat Meluncur ke Indonesia, BAIC BJ40 Mobil Offroad Yang Harganya Setara Xenia

Dikutip dari toyota.com dikatakan jika basis Toyota Rush 2023 terbaru akan sama dengan Toyota RAV4 maka di dalam atau di luar Jalan Raya pun Toyota RAV4 dirancang untuk memberikan anda kepercayaan diri untuk melangkah lebih jauh.

Sementara itu untuk fiturnya sendiri mobil Toyota Rush 2023 terbaru generasi ketiga ini dirancang untuk menyempurnakan setiap momen.

Diprediksi juga jika Toyota Rush 2023 terbaru ini, akan melakukan penyegaran total layaknya Avanza beberapa bulan lalu atau Innova Zenix yang masih hangat diperbincangkan saat ini.

Sementara itu di belakang kemudi melalui instrumen digital 10,5 inci, sumber lain juga menyebutkan jika mobil ini nantinya akan hadir menjadi mobil yang akan menggunakan sistem 4WD, serta tersedia dalam beberapa mode berkendara.

Begitupun konsep mobil terbaru ini yang masih mengusung mesin gas murni, namun dalam informasi dikatakan bahwa akan ada juga versi hybridnya.*

Editor: Harry Tri Atmojo

Tags

Terkini

Terpopuler