Timnas Indonesia Dapat Dukungan dari Federasi Sepak Bola Korsel Juarai Piala AFF 2020

- 23 Desember 2021, 16:56 WIB
Punggawa timnas Indonesia diharapkan lebih fokus lagi saat lakoni leg kedua lawan Singapura di babak semifinal Piala AFF 2020.
Punggawa timnas Indonesia diharapkan lebih fokus lagi saat lakoni leg kedua lawan Singapura di babak semifinal Piala AFF 2020. /Humas PSSI via ANTARA FOTO./

Baik bagi Indonesia maupun Singapura, pertandingan tersebut merupakan laga penting demi meraih tiket ke baba final Piala AFF 2022.

Baca Juga: Singapura Ketakutan?! AFF SUZUKI CUP 2020 Indonesia VS Singapura, Kiper: Sulit, Sangatlah Berbahaya

Sebelumnya, pada laga sebelunya, Indonesia berhasil mengalahkan Kamboja dengan skor 4-2.

Sedangkan melawan timnas Laos, anak asuh dari Keysuke Honda harus mengakui keunggulan anak asuh Shin Ta-yoong yang menumbangkan Laos dengan skor 5-1.

Sedangkan pertanidngan dengan Vietnam berakhir imbang. Namun ketika melawan Malaysia, Indonesia menang dengan skor telak 4-1.

Pelatih Shin Tae-yong mengatakan bahwa skuad Garuda harus bermain apik dan bisa menunjukkan kepercayaan diri pada leg ke dua.

"Kami tidak takut dengan mereka. Jika bermain baik dan percaya diri, kami bisa mendapat hasil yang bagus melawan Singapura," ujar Shin Tae-yong.

Sementara itu, pelatih Vietnam, Park Hang-seo mengaku bahwa timnas Indonesia telah menunjukan kemajuan luar biasa dibawah keoelatihan Shin Tae-yoong.

"Kami bertemu Indonesia pada Kualifikasi Piala Dunia. Saya juga menonton duel kontra Laos. Mereka berkembang sangat baik, bermain jauh lebih baik sejak Juni. Terutama intensitas dan fisiknya."

Baca Juga: Netizen Indonesia Serbu Akun Instagram Eks Timnas Malaysia Safee Sali

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x