Cek Saingan Nilai PPPK Kemenag 2023, Rumus Hitung Nilai Selkom dan SKTT dan Jadwal Pengumuman Kelulusan

- 13 Desember 2023, 07:46 WIB
Cek Saingan Nilai PPPK Kemenag 2023 dan Rumus Hitung Nilai Selkom dan SKTT Serta Jadwal Pengumuman Kelulusan
Cek Saingan Nilai PPPK Kemenag 2023 dan Rumus Hitung Nilai Selkom dan SKTT Serta Jadwal Pengumuman Kelulusan /bkn.go.id


PORTAL SULUT - Bagaimana cara cek saingan nilai peserta PPPK Kemenag 2023?

Seperti diketahui pada tes Seleksi Kompetensi (selkom) PPPK Kemenag 2023 lalu semua peserta bisa mengetahui nilai melalui live score yang disaksikan lewat YouTube atau lihat langsung di layar BKN.

Namun saat Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan (SKTT), BKN tak memberikan fasilitas live score.

Baca Juga: Apa Beda Kata Gaul Wakanda dan Konoha?

Lantas bagaimana cara cek nilai peserta lainnya?

Banyak juga peserta yang tanya bagaimana cara menghitung nilai keseluruhan PPPK Kemenag 2023.

Ada dua tes yang wajib dilalui peserta PPPK Kemenag 2023 sebelum dintayakan lulus sebagai abdi negara di tahun 2023 ini.

Mereka wajib mengikuti seleksi kompetensi dan Seleksi Kompetensi Teknis Tambahan (SKTT).

Selasa 12 Desember 2023, kemarin adalah pelaksanaan SKTT Moderasi Beragama.

Lantas bagaimana cara menghitung nilainya?

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah