Dari Sulawesi Tenggara Inilah Satu-Satunya SMA Terbaik yang Patut Jadi Rekomendasi Para Siswa Berprestasi

- 9 Mei 2023, 12:22 WIB
Ilustrasi Dari Sulawesi Tenggara Inilah Satu-Satunya SMA Terbaik yang Patut Jadi Rekomendasi Para Siswa Berprestasi/Tangkapan Layar/MAN INSAN CENDEKIA Padang PARIAMAN
Ilustrasi Dari Sulawesi Tenggara Inilah Satu-Satunya SMA Terbaik yang Patut Jadi Rekomendasi Para Siswa Berprestasi/Tangkapan Layar/MAN INSAN CENDEKIA Padang PARIAMAN /

PORTAL SULUT - Sulawesi Tenggara merupakan salah satu Provinsi yang ada di Pulau Sulawesi, Ibukota dari Sulawesi Tenggara adalah Kota Kendari.

Berikut ini Portal Sulut tentang satu-satunya sekolah Menengah Atas terbaik di Sulawesi Tenggara yang direkomendasikan untuk para siswa berprestasi.

- Sekolah Menengah Atas terbaik di Sulawesi Tenggara

1. MAN Insan Cendekia Kota Kendari

MAN Insan Cendekia Kota Kendari menjadi satu-satunya sekolah setingkat SMA di Provinsi Sulawesi Tenggara yang masuk dalam daftar 1000 sekolah terbaik di LTMPT.

Baca Juga: Wajib Bangga! Inilah Daftar Madrasah Aliyah Terbaik di Indonesia Salah Satunya dari Kota Gorontalo dan Jambi

Data ini menunjukkan bahwa MAN Insan Cendekia Kota Kendari menjadi satu-satunya SMA sederajat di Provinsi Sulawesi Tenggara yang memiliki nilai SBMPTN 2022 cukup baik dan mampu bersaing dengan 999 sekolah terbaik lainnya di seluruh Indonesia

Sekolah ini menduduki peringkat 190 Nasional dengan rata-rata nilai UTBK SBMPTN 2022 sebesar 561,315.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah