Pulau Jawa Masih Mendominasi 20 Besar SMA Terbaik, Luar Jawa Hanya 2, Sekolah Manakah Itu!

- 1 Mei 2023, 10:54 WIB
Ilustrasi Pulau Jawa Masih Mendominasi 20 Besar SMA Terbaik, Luar Jawa Hanya 2, Sekolah Manakah Itu!
Ilustrasi Pulau Jawa Masih Mendominasi 20 Besar SMA Terbaik, Luar Jawa Hanya 2, Sekolah Manakah Itu! /

Baca Juga: 6 Weton akan Sukses, Kaya Raya, dan jadi Bos Besar meski Dulunya Sering Dihina dan Dipandang Sebelah Mata

SMA S unggul Del dari kabupaten Toba,  Sumatera Utara tahun 2022 masuk peringkat 12 Nasional, jelas ini mengalami penurunan  dibandingkan tahun lalu.

Pada tahun 2021 SMA S Del kebanggan warga Toba turun 8 peringkat, padahal tahu. 2021 masuk diperingkat ke 4 nasional.

Dengan demikian SMA S Del terlempar dari 10 besar sekolah terbaik, bahkan terlempar dari peringkat 5 besar Nasional.

Sedangkan Sekolah luar pulau Jawa yang menduduki peringkat 20 adalah MAN Insan Cendikia Batam.

MAN Insan Cendekia kota Batam mengalami peningkatan peringkat Nasional yang sangat fantastis, pasalnya di tahun 2021 sekolah ini menduduki peringkat 126, berarti di tahun 2022 naik 106 peringkat.

Berikut ini daftar sekolah yang masuk 20 besar berdasarkan nilai UTBK versi LTMPT, yaitu:

  1. MAN Insan Cendikia Serpong, Tangsel, Banten

Total Nilai 666, 646

Peringkat 1 Nasional

  1. SMA Katolik ST. Louis 1 Surabaya

Total Nilai 641, 482

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah