Prioritas Ketiga atau P3 Tak Dapat Formasi di PPPK 2022, Ternyata Ini Penyebab dan Solusinya

- 4 November 2022, 07:32 WIB
Prioritas Ketiga atau P3 Tak Dapat Formasi di PPPK 2022, Ternyata Ini Penyebab dan Solusinya
Prioritas Ketiga atau P3 Tak Dapat Formasi di PPPK 2022, Ternyata Ini Penyebab dan Solusinya /


PORTAL SULUT - Seleksi Pegawai Pemerintahan dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sedang berlangsung.

Dari jadwal yang ditetapkan, pendaftaran PPPK dibuka dari tanggal 31 Oktober 2022 hingga 15 November 2022.

Sementara seleksi administrasi akan dimulai pada 31 Oktober 2022 hingga 15 November 2022 dengan pengumuman hasil seleksi administrasi untuk P1, P2, P3, dan Pelamar Umum pada 16 November sampai dengan 17 November 2022.

Baca Juga: Ini Prediksi Jadwal Pengumuman Penempatan Lokasi P1 PPPK Guru 2022

Muncul beberapa keluhan bukan hanya peserta Prioritas pertama (P1) yang tak mendapatkan penempatan, kini muncul juga keluhan dari Peserta Prioritas Ketiga atau P3 yang tak mendapatkan formasi.

"Mohon maaf, formasi pada instansi sudah tidak tersedia. Anda tidak dapat melanjutkan pendaftaran ini. Untuk keterangan lebih lanjut silahkan kunjungi Helpdesk dan/atau Call Center 1-500-997.

Lantas apa sebab dan solusinya? simak penjelasan ini yang diutip dari berbagai sumber.

Seperti diketahui, kategori pelamar dalam Seleksi Rekrutmen Guru ASN PPPK Kemdikbudristek Tahun 2022

1. Pelamar Prioritas I

Pelamar Prioritas 1 merupakan peserta yang telah mengikuti seleksi PPPK untuk JF Guru Tahun 2021 dan telah memenuhi Nilai Ambang Batas. Pemenuhan kebutuhan guru dari kategori pelamar prioritas I dilakukan berdasarkan urutan sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x