Inilah 2 Tokoh Idola Ganjar Pranowo yang Digadang-gadang Capres, Salah Satunya Mbah Moen

- 10 Oktober 2022, 20:44 WIB
Inilah 2 Tokoh Idola Ganjar Pranowo yang Digadang-gadang Capres, Salah Satunya Mbah Moen
Inilah 2 Tokoh Idola Ganjar Pranowo yang Digadang-gadang Capres, Salah Satunya Mbah Moen /Instagram @ganjar_pranowo

 

PORTAL SULUT – Belakangan ini sedang gonjang-ganjing penyaringan capres yang salah satu nama yang sering disebut adalah Ganjar Pranowo.

Ganjar Pranowo ternyata selama ini mengidolakan 2 tokoh nasional, yang salah satunya adalah Mbah Moen.

Mbah Moen adalah salah satu tokoh ulama kharismatik yang ternyata sangat mempengaruhi cara berpikir Ganjar Pranowo.

Baca Juga: Inilah Sosok Kakek Anies Baswedan Capres Nasdem, Ternyata Keturunan Pahlawan Nasional

Lantas selain Mbah Moen, siapakah tokoh idola lain Ganjar Pranowo? Simak penjelasan lengkapnya dalam artikel ini.

Ganjar Pranowo adalah salah satu nama yang sering disebut-sebut kuat sebagai calon presiden 2024 nanti.

Siapa sangka kalau gubernur Jawa Tengah tersebut ternyata mengidolakan sosok Mbah Moen.

KH Maimoen Zubair yang akrab disapa Mbah Moen adalah salah satu ulama kharismatik nasional.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x