Ini Kata Nitizen untuk Bharada E Setelah Rekonstruksi Kasus Brigadir J

- 31 Agustus 2022, 09:22 WIB
Bharada E saat mereka ulang adegan penembakan terhadap Brigadir J.
Bharada E saat mereka ulang adegan penembakan terhadap Brigadir J. /YouTube/Polri TV Radio/

PORTAL SULUT - Polri telah menyelesaikan proses rekonstruksi kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J.

Dalam kegiatan ini seluruh tersangka dihadirkan.

Kegiatan rekonstruksi tersebut berlangsung di dua lokasi, yakni rumah pribadi Ferdy Sambo di Saguling dan rumah dinas Ferdy Sambo di Kompleks Polri Duren Tiga. Prosesnya memakan waktu tujuh setengah jam.

Baca Juga: Siapa Sebenarnya Kuat Ma'ruf dan Apa Perannya dalam Kasus Brigadir J?

Dalam rekonstruksi ini diperagakan 78 adegan. Mulai dari peristiwa yang berlangsung di Magelang sebanyak 16 adegan, Saguling 35 adegan, dan Duren Tiga 27 adegan.

Nah, salah satu yang mendapatkan perhatian dari nitizen adalah Bharada E.

Sejumlah nitizen pun rame-rame mendoakan Bharada E di TikTok.

@etinlu: Jika sudah tidak ada orang baik yg kamu jumpai bersmamu maka jadilah kmu orang baik diantara mereka!!!jdilah ank yg membanggakan ke2 org tuamu

@home cooking: berkata jujur lah walaupun nasi sudah menjadi bubur

@Dianhandini????: Orang tuanya pasti bangga karena berhasil mendidikmu menjadi anak yg jujur,baik dan bertanggung jawab, Yoshua pasti bangga punya sahabat sepertimu ????

@Aku selalu bahagia: sehat selalu dan kejujuran mu dinantikan oleh seluruh rakyat Indonesia.

Baca Juga: Kapan BSU 2022 Cair dan Siapa yang Dapat? Ini Link Cek Nama Penerima

@rismawatihutabar97: barada E!... terimakasih atas kejujuranmu sehingga semua ini terungkap. Di berkatilah engkau saudaraku, semoga Tuhan mengampunimu♥️

@Mas Aditya: anak yang jujur semoga menjadi polisi yang berprestasi dikemudian hari

@Gunawan Suro Menggol: bharada e...jalanmu masih panjang smoga bisa selamat dari kasus ini.

@kalengrombeng????: ketika nanti kmu bebas bisa berjalan ke depan
berikan sedikit kasih sayang untuk kedua ortu brigadir j anak baik pejuang kebenaran.

@Evi_766hi: Lakukan hal yg terakhir x buat alm Yosua agar hatimu tenang. Dia sahabatmu berikn Alm kesempatan membersihkn namanya dengn kejujuranmu.***

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah