10 Link Twibbon Hari Pramuka 2022, Mengabdi Tanpa Batas untuk Membangun Ketangguhan Bangsa

- 13 Agustus 2022, 09:58 WIB
10 Link Twibbon Hari Pramuka 2022, Mengabdi Tanpa Batas untuk Membangun Ketangguhan Bangsa
10 Link Twibbon Hari Pramuka 2022, Mengabdi Tanpa Batas untuk Membangun Ketangguhan Bangsa /Freepik.

PORTAL SULUT - Hari Pramuka diperingati setiap tanggal 14 Agustus 2022. Untuk tahun 2022 ini, hari Pramuka masuk di tahun ke-61.

Dilansir dari laman Kwartir Nasional Gerakan Pramuka, berikut informasi tema dan logo Hari Pramuka 2022 yang ke-61.

Berdasarkan Surat Keputusan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 062 Tahun 2022 tentang Tema dan Logo Pramuka ke-61 Tahun 2022, tema Hari Pramuka ke-61 tahun 2022 adalah "Mengabdi Tanpa Batas untuk Membangun Ketangguhan Bangsa".

Baca Juga: GRATIS! 10 Link Twibbon HUT RI ke 77 Paling Banyak Peminat, Cocok untuk Sambut Hari Kemerdekaan 17 Agustus

Makna dan arti logo Hari Pramuka ke-61 Tahun 2022 yaitu:

Angka 6 dan 1 merupakan Ulang Tahun yang ke-61. Angka 6 hasil dari Kelopak Tunas Kelapa serta angka 1 yang menopang logogram Tunas Kelapa dengan tegak berkesan kokoh.

Logo type PRAMUKA.

MENGABDI TANPA BATAS UNTUK MEMBANGUN KETANGGUHAN BANGSA adalah tema Hari Pramuka ke-61 Tahun 2022.

Berikut 10 link twibbon Hari Pramuka ke 61 Tahun 2022:

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: Twibbonez.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x